Banyak orang yang enggan untuk berpindah dalam menggunakan Microsoft Office 2007. Alasan mereka sebagian besar karena fitur atau tampilan yang dimiliki oleh office 2007 hampir berbeda dengan tampilan yang dimiliki oleh Ms. Office 2003. Masalahnya sekarang, tidak semua computer yang digunakan memasang Ms. Office 2003 dan Ms. Office 2007 dalam satu computer. Ada computer yang memasang Ms. Office 2003 saja atau Ms. Office 2007 saja. Jika file Ms. Office 2003 (File *.doc) di buka dengan Ms. Office 2007 normal-normal saja atau bias dibuka. Sekarang masalahnya file Ms. Office 2007 (file *.docx) tidak bias dibuka dengan Ms. Office 2003. Sebenarnya Microsoft sudah menyediakan tambahan software yang harus diinstal supaya file Ms. Office 2007 bisa dibuka pada Ms. Office 2003. Namanya adalah “Ms. Office 2007 Compatibility pack”. Tambahan software ini bisa di ambil pada situs Microsoft alamatnya.
0 komentar: on "Cara membuka file Ms Word 2007 di Ms Word 2003"
Posting Komentar